Data adalah bentuk jamak dari datum yaitu :
- Keterangan tentang suatu hal dari seorang atau kumpulan orang, dalam bentuk angka atau
pernyataan.
- Kumpulan dari hasil pengukuran atau pengamatan
- Misal, ketika membahas data seorang pasien, kita dapat membicarakan tentang usia, jenis
kelamin, pendidikan, pekerjaan, suku, diagnosis dll.
Sehingga dapat disimpulkan bahwa Data adalah keterangan - keterangan tentang suatu hal, dapat
berupa sesuatu yang diketahui atau yang dianggap atau anggapan, atau suatu fakta yang
digambarkan lewa angka, simbol, kode dan lain - lain
b. Jenis Data
a) Berdasarkan susunannya dibagi menjadi 2 yaitu :
1. Acak atau tunggal
Adalah data yang belum tersusun atau dikelompokkan kendala kelas - kelas interval.
Contoh : data pengukuran hasil tinggi badan siswa kelas II SMA X (dalam cm) ialah
sebagai berikut :
155 152 157 155 159 160 155 154
153 150 162 165 160 157 150 170
165 160 165 162 159 154 152 151
155 171 169 162 167 160 158 163
149 154 153 167 158 166 168 153 2. Berkelompok
Adalah data yang sudah tersusun atau dikelompokkan kedalam kelas - kelas interval. Data
kelompok disusun dalam bentuk distribusi frekuensi atau tabel frekuensi.
Contoh : Data nilai ujian statistik dan jumlah mahasiswa yang mendapatkannya
Nilai Turus Frekuensi
10-20 III 3
30-40 IIII 5
50-60 IIII IIII 10
70-80 IIII IIII IIII 15
90-100 IIII II 7
b) Berdasarkan sumbernya dibagi menjadi 2 yaitu :
1. Data Primer
Adalah data yang diperoleh atau dikumpulkan langsung di lapangan oleh orang yang
melakukan penelitian atau yang bersangkutan yang memerlukannya, disebut juga data asli
atau data baru.
2. Data Sekunder
Adalah data yang diperoleh atau dikumpulkan oleh orang yang melakukan penelitian dari
sumber - sumber yang telah ada. Data ini biasanya diperoleh dari perpustakaan, laporan -
laporan, disebut juga data yang tersedia.
c) Berdasarkan sifatnya dibagi menjadi 2 yaitu :
1. Data kualitatif (kategori) : data yang tidak berbentuk angka
2. Data kuantitatif (numerik) : data yang berbentuk angka, data dalam bentuk ini dibagi
menjadi 2 yaitu :
- Diskrit = data yang dihasilkan dari menghitung (angka bulat)
- Kontinu = data yang dihasilkan dari mengukur (angka bulat , desimal)
d) Berdasarkan waktu pengumpulannya dibagi menjadi 2 yaitu :
1. Data berkala (time series)
Adalah data yang terkumpul dari waktu ke waktu untuk menggambarkan perkembangan
suatu kegiatan atau keadaan
2. Kertas lintang (cross section)
Adalah data yang terkumpul pada suatu waktu tertentu untuk memberikan gambaran
perkembangan suatu kegiatan atau keadaan pada waktu itu.
e) Berdasarkan tingkat pengukurannya
1. Data Nominal
Adalah data yang berasal dari pengelompokan peristiwa berdasarkan kategori tertentu.
2. Data ordinal
Adalah data yang berasal dari obyek atau kategori yang disusun menurut besarnya, dari
tingkat terendah ke tingkat tertinggi atau sebaliknya dengan jarak atau rentang yang tidak
harus sama.
3. Data Interval
Adalah data yang berasal dari obyek atau kategori yang diurutkan berdasarkan suatu atribut
tertentu, dimana jarak antara tiap obyek atau kategori adalah sama. Pada data ini tidak
terdapat angka nol mutlak.
4. Data Rasio
Adalah data yang menghimpun semua ciri data ordinal dan data interval dan dilengkapi
titik nol absolut dengan makna empiris. Angka pada data ini, menunjukkan ukuran yang
sebenarnya dari obyek / kategori yang diukur.
Contoh :
Adalah data yang sudah tersusun atau dikelompokkan kedalam kelas - kelas interval. Data
kelompok disusun dalam bentuk distribusi frekuensi atau tabel frekuensi.
Contoh : Data nilai ujian statistik dan jumlah mahasiswa yang mendapatkannya
Nilai Turus Frekuensi
10-20 III 3
30-40 IIII 5
50-60 IIII IIII 10
70-80 IIII IIII IIII 15
90-100 IIII II 7
b) Berdasarkan sumbernya dibagi menjadi 2 yaitu :
1. Data Primer
Adalah data yang diperoleh atau dikumpulkan langsung di lapangan oleh orang yang
melakukan penelitian atau yang bersangkutan yang memerlukannya, disebut juga data asli
atau data baru.
2. Data Sekunder
Adalah data yang diperoleh atau dikumpulkan oleh orang yang melakukan penelitian dari
sumber - sumber yang telah ada. Data ini biasanya diperoleh dari perpustakaan, laporan -
laporan, disebut juga data yang tersedia.
c) Berdasarkan sifatnya dibagi menjadi 2 yaitu :
1. Data kualitatif (kategori) : data yang tidak berbentuk angka
2. Data kuantitatif (numerik) : data yang berbentuk angka, data dalam bentuk ini dibagi
menjadi 2 yaitu :
- Diskrit = data yang dihasilkan dari menghitung (angka bulat)
- Kontinu = data yang dihasilkan dari mengukur (angka bulat , desimal)
d) Berdasarkan waktu pengumpulannya dibagi menjadi 2 yaitu :
1. Data berkala (time series)
Adalah data yang terkumpul dari waktu ke waktu untuk menggambarkan perkembangan
suatu kegiatan atau keadaan
2. Kertas lintang (cross section)
Adalah data yang terkumpul pada suatu waktu tertentu untuk memberikan gambaran
perkembangan suatu kegiatan atau keadaan pada waktu itu.
e) Berdasarkan tingkat pengukurannya
1. Data Nominal
Adalah data yang berasal dari pengelompokan peristiwa berdasarkan kategori tertentu.
2. Data ordinal
Adalah data yang berasal dari obyek atau kategori yang disusun menurut besarnya, dari
tingkat terendah ke tingkat tertinggi atau sebaliknya dengan jarak atau rentang yang tidak
harus sama.
3. Data Interval
Adalah data yang berasal dari obyek atau kategori yang diurutkan berdasarkan suatu atribut
tertentu, dimana jarak antara tiap obyek atau kategori adalah sama. Pada data ini tidak
terdapat angka nol mutlak.
4. Data Rasio
Adalah data yang menghimpun semua ciri data ordinal dan data interval dan dilengkapi
titik nol absolut dengan makna empiris. Angka pada data ini, menunjukkan ukuran yang
sebenarnya dari obyek / kategori yang diukur.
Contoh :
Thanks to : Sali Setiatin, A.Md.,Perkes.S.ST dan yrmalalina.blogspot.co.id
Oke, sekian postingan mengenai data, semoga bermanfaat untuk semuanya. jika ada yang ingin ditanyakan bisa di komen saja ya, sampai nanti pada postingan selanjutnya. Terimakasih telah berkunjung ke Blog saya. :-D
Tidak ada komentar:
Posting Komentar